Kita sampai di frasa Kredo Rasuli : “AKAN DATANG DARI SANA UNTUK MENGHAKIMI ORANG YANG HIDUP DAN YANG MATI.”
Mengapa Hari Penghakiman Penting? Banyak orang penasaran tentang apa arti sebenarnya dari hari Penghakiman. Minggu ini kita akan menyelidiki kata-kata terakhir Yesus di dalam Injil Yohanes untuk mengungkap beberapa wawasan mendalam yang bisa mengubah perspektif kita mengenai hari penghakiman.
Temukan kebenaran mengapa kita membutuhkan hari penghakiman untuk mendapatkan keadilan namun pada saat yang bersamaan menerima pengharapan yang indah di dalam Yesus Kristus. Apa Aplikasi dan implikasi Injilnya bagi hidup kita sekarang? Bagaimana kebenaran ini dapat memberikan kita suatu kemantapan keyakinan dan kedamaian?
Join us this Sunday! Kita akan menggali lebih dalam serta menemukan implikasi dan aplikasi Injilnya di dalam Khotbah minggu ini. “Kredo Rasuli - week 9- AKAN DATANG DARI SANA UNTUK MENGHAKIMI ORANG YANG HIDUP DAN YANG MATI.
Sunday Service, 09 Juni 2024 pk. 08:00 | 10:30 | 13:00
Live Streaming ➡️ www.gibeon.church 08:00 | 10:30 | 13:00
Disiarkan live di LIFE Channel melalui MNC VISION (91), MNC PLAY(70) and VISON APP pk. 19:00
Pertanyaan Minggu ke-23
Bagaimana kita bisa diselamatkan?
Jawaban
Hanya oleh kasih karunia melalui iman kepada Yesus Kristus dan percaya akan karya penebusanNya di kayu salib
Bacaan Ayat
Efesus 2:8-9 TB
Sebab karena kasih karunia kamu diselamatkan oleh iman; itu bukan hasil usahamu, tetapi pemberian Allah, itu bukan hasil pekerjaanmu: jangan ada orang yang memegahkan diri.