The Citizen of two Kingdom

Pasal 13

Paulus mengajarkan kita menghidupi injil dalam bersikap terhadap pemerintah dan otoritas di atas kita.

 

1. KITA YANG PERCAYA DI DALAM YESUS KRISTUS ADALAH WARGA NEGARA KERAJAAN SORGA (Filipi 3:20)

Di dunia yang keliatannya permanen, kita hanya pendatang dan perantau

Rumah kita hanyalah kemah sementara, dan tubuh kita akan binasa.

 

2. Tuhan adalah PENULIS & pemilik otoritas tertinggi YANG BERDAULAT Atas kehidupan

Segala sesuatu Tuhan yang menentukan

pemerintahan, jabatan termasuk pemimpin  

di izinkan oleh Tuhan, untuk maksud yang lebih besar. Roma [13:2-4]

 

3. Otoritas SEMUA pemerintahan adalah otoritas yang didelegasikan dari Tuhan DIIJINKAN DALAM HIKMAT KEDAULATAN-NYA.  

Kita yang dianugerahi sebagai pemimpin dalam kehidupan kita perlu untuk bertanggung jawab

Karena itu semua titipan Tuhan dan untuk memuliakan Tuhan. [Roma 13:2-4]

 

4. Kita semua berada di bawah Tatanan otoritas yang telah Ditetapkan Allah

 

Siapapun yang jadi penguasa, Tuhan tetap berdaulat, Tuhan tetap berkuasa

Taruhlah imanmu bukan kepada siapa yang berkuasa, tetapi kepada Tuhan.

 

Apakah kita harus tunduk/taat saat tatanan otoritas diatas kita melanggar kebenaran firman Tuhan?

 

Ada beberapa Alasan yg kita bisa ambil dari prinsip Firman Tuhan saat Alkitab mengijinkan “Civil Obedience” (ketidaktaatan yg dilakukan dengan damai)

 

- KETIKA HARGA & MARTABAT HIDUP MANUSIA DILECEHKAN/DILANGGAR

- KETIKA IBADAH (Worship) kepada Tuhan tidak diperbolehkan

- KETIKA injil kabar baik dilarang untuk dibagikan/dikabarkan

 

BAGAIMANA KITa MENDUKUNG DAN MENGHORMATI TATANAN OTORITAS YANG DITETAPKAN TUHAN DALAM HIDUP KITA?

 

Don’t JUST COMPLAIN AND DISAGREE BUT PRAY!

Mendoakan otoritas kita yang tidak baik, karena kita pun juga bukan orang baik namun Tuhan tetap mengasihi kita. 1 Tim 2:1-3

 

Biarlah kita yang sudah diselamatkan dan menerima Injil dapat menyalurkan kasih dan Anugerah itu kepada orang lain.

KATEKISMUS REFORMASI

Pertanyaan Minggu ke-36

Apa yang kita percayai tentang Roh Kudus ?

Jawaban

Bahwa Dia adalah Allah, yang sudah ada sejak kekekalan bersama Bapa & Anak, dan bahwa Allah memberikan-Nya secara permanen kepada semua orang percaya.

Bacaan Ayat

Yohanes 14:16-17

Aku akan minta kepada Bapa, dan Ia akan memberikan kepadamu seorang Penolong yang lain, supaya Ia menyertai kamu selama-lamanya,

yaitu Roh Kebenaran. Dunia tidak dapat menerima Dia, sebab dunia tidak melihat Dia dan tidak mengenal Dia. Tetapi kamu mengenal Dia, sebab Ia menyertai kamu dan akan diam di dalam kamu.